Bandara Miyazaki Batalkan Seluruh Penerbangan Gara-gara Ledakan Kecil
TRIBUNNEWS.COM, TOKYO – Ledakan kecil di Bandara Miyazaki Jepang menyebabkan pembatalan seluruh penerbangan di bandara yang terletak di pulau Kyushu barat daya Jepang pada Rabu, 2 Oktober 2024. Bandara Muyazaki….