Israel dan Hizbullah Saling Serang, Mesir hingga PBB Desak Deeskalasi, Diminta Hentikan Tembakan
TRIBUNNEWS.COM – Mesir; Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) dan Perdana Menteri Lebanon Najib Mikati pada Minggu (25/08/2024) menyerukan deeskalasi setelah Israel menyerang Lebanon. Sementara itu, Hizbullah mengatakan pihaknya telah mengintensifkan tembakan lintas….