Kepemimpinan Choi Sang Mok Diuji di Tengah Krisis Politik dan Tragedi Pesawat Jeju Air Korea Selatan
TRIBUNNEWS.COM – Choi Sang-mok, ekonom veteran yang menjabat menteri keuangan Korea Selatan sejak Desember 2023, resmi menggantikan Han Dak-su sebagai presiden sementara pada Jumat (27/12/2024) setelah Han dimakzulkan oleh Parlemen….