Awas, Kenali Berbagai Upaya Penipuan yang Mengatasnamakan BPJS Kesehatan
News LifeNEWS.COM – Menanggapi upaya penipuan perekrutan tenaga kerja yang mengaku dari BPJS Kesehatan, Asisten Komunikasi dan Humas BPJS Kesehatan, Rizzky Anugerah mengimbau masyarakat mewaspadai berbagai penipuan yang mengatasnamakan BPJS….